PISANG
MOLEN CRISPY
Kali ini saya akan
memberi tips membuat pisang molen yang enak dan crispy
Baik
inilah bahan-bahan yang digunakan dan cara membuatnya:
First.
Bahan-bahan yang di perlukan:
- 125 Gr tepung
- 25 Gr gula halus
- ½ Butir telur kining
- 30 Gr margarine cair
- 25 Gr air hangat
- 3 Buah pisang yang sudah di kupas
- Garam secukupnya
Yang
ke-2. Langkah-langkah membuat pisang
molen:
- Campurkan tepung, gula, garam, kemudian aduk dengan rata.
- Tambahkan kuning telor,margarine cair dan air hangat sedikit demi sedikit sambil di aduk hingga adonan tercampu dengan rata.
- Diamkan adonan ± 20 menit dengan di tutup plastik / serbit.
- Ambil adonan secukupnya. Gilas dengan rolling pin hingga tipis lalu potong-potong ± 3-4cm lebar dan panjangnya ± 25cm ( sesuaikan aja dengan ukuran pisangnya ).
- Lalu lilitkan di sekeliling pisang.agak ditekan setiap melilit biar kulit menempel dan tidak lepas. Lakukan sampai habis.
- Goreng dengan minyak yang banyak dan panas hingga kecoklatan . tiriskan minyak
- Pisang molen crispy siap untuk dihidangkan.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar